Cara Setting HSDPA, 3G, GPRS dan MMS Telkomsel, Indosat dan XL


Cara  Setting HSDPA, 3G, GPRS dan MMS Telkomsel, Indosat dan XL
Cara Setting HSDPA, 3G, GPRS dan MMS Telkomsel, Indosat dan XL - Ok, bagi temen-temen yang kebingungan untuk menyeting fitur GPRS, MMS, 3G dan HSDPA, berikut saya beri ulasan cara settingnya. Semoga bisa membantu ya, o iya, yang saya posting baru mengenai cara setting di operator Telkomsel, Indosat dan Xl saja...

Telkomsel

Cara mengaktifkan GPRS/MMS:

Kartu Halo
Daftar di GRAPARI atau ketik sms "GPRS" dikirim ke 6616 dan "MMS" ke 6616

SIMPATI
Ketik sms "GPRS " kirim ke 6616 dan "MMS dan kirim ke 6616

GPRS
1. Access Point Name (APN) - telkomsel (wap), internet (general)
2. Username - wap
3. Password - wap123
4. WAP Gateway IP Address - 10.1.89.130
5. Port - 9201 (standard), 8000 (proxy)
6. Homepage - http://wap.telkomsel.com

MMS
1. Access Point Name (APN) - mms
2. Username - wap
3. Password - wap123
4. WAP Gateway IP Address - 10.1.89.150
5. Port - 9201 (standard), 8000 (proxy)
6. Homepage - http://mms.telkomsel.com

3G/HSDPA
Daftar: Kirim SMS ke 3636 dengan isi "3G" (tanpa tanda petik)
tidak perlu ada perubahan setting GPRS

EDGE
Tidak perlu merubah setting GPRS


Indosat

Cara mengaktifkan GPRS/MMS
Matrix : sudah aktif/ask operator
Mentari : sudah aktif/ask operator
IM3 : sudah aktif/ask operator
Indosat HSDPA : sudah aktif/ask operator

Cara mengaktifkan 3G/HSDPA
Kirim sms: "reg 3G" ke 777 (tanpa tanda petik) untuk semua jenis kartu indosat

GPRS
1. Access Point Name (APN) - satelindogprs.com
2. Username - (dikosongkan)
3. Password - (dikosongkan)
4. WAP Gateway IP Address - 202.152.162.250
5. Port - 9201 (standard), 8080 (proxy)
6. Homepage - http://satwap

MMS
1. Access Point Name (APN) - mms.satelindogprs.com
2. Username - satmms
3. Password - satmms
4. WAP Gateway IP Address - 202.152.162.88
5. Port - 9201 (standard), 8081 (proxy)
6. Homepage - http://mmsc.satelindogprs.com

IM3
Cara aktifin GPRS/MMS : Otomatis aktif perdananya

GPRS
1. Access Point Name (APN) - www.indosat-m3.net
2. Username - gprs
3. Password - im3
4. WAP Gateway IP Address - 010.019.019.019
5. Port - 9201 (standard), 8080 (proxy)
6. Homepage - http://wap.indosat-m3.net

MMS
1. Access Point Name (APN) - mms.indosat-m3.net
2. Username - mms
3. Password - im3
4. WAP Gateway IP Address - 010.019.019.019
5. Port - 9201 (standard), 8080 (proxy)
6. Homepage - http://www.mmsc.m3-access.com

Semua kartu Indosat (alternatif)
1. APN 3G berbasis data (per KB) - indosatgprs, username: indosat; password: indosat
2. APN 3G berbasis waktu (per menit) - indosatgprs, username: indosat@durasi; password: indosat@durasi
3. APN HSDPA - indosat3g, username: indosat; password: indosat
4. Tidak perlu setting IP address (khusus untuk browse internet)
5. Untuk browse WAP silahkan pakai settingan IP address GPRS


XL
Cara mengaktifkan GPRS/MMS : Telpon ke 818 bicara dengan CCO nya (pilihan angka 0)

GPRS
1. Access Point Name (APN) - www.xlgprs.net
2. Username - xlgprs
3. Password - proxl
4. WAP Gateway IP Address - 202.152.240.50
5. Port - 9201 (standard), 8080 (proxy)
6. Homepage - http://wap.lifehand.com

MMS
1. Access Point Name (APN) - www.xlmms.net
2. Username - xlgprs
3. Password - proxl
4. WAP Gateway IP Address - 202.152.240.50
5. Port - 9201 (standard), 8080 (proxy)
6. Homepage - http://mmc.xl.net.id/sevlets/mms

3G/HSDPA
Settingan tidak perlu dirubah


Ok, selamat mencoba dan semoga postingan ini bisa membantu...


Cara Setting HSDPA, 3G, GPRS dan MMS Telkomsel, Indosat dan XL


sumber:http://www.blogerch.com/

0 komentar:

Posting Komentar